Kamis, 08 November 2012

Moment EUR/USD Menunjukan Pola Bearish



EUR/USD diperdagangkan manguat sampai dengan kisaran 1.2875 atau dikisaran Range NFP jumat lalu 1.2850 – 1.2890. Kisaran level tersebut juga merupakan 38.2% Fib Ret.



Dari Swing sebelumnya yang merupakan level umum untuk melakukan Retracement. Bias dan Momentum pair adalah Bearish, waspadai bila kisaran 1.2750 dikonfirmasi sebagai Resistance maka pair akan berpotensi diperdagangkan melemah dimana Support pair terlihat dkisaran 1.2630 dimana merupakan 161.8% Fib.Ret.

Resitance Intraday 1.2750 – 1.28

Support Intraday 1.2740 – 1.2630


Risk Aversion terlihat setelah Obama memenangkan Pemilu kemarin. Meskipun secara Fundamental Obama membuat reaksi Positif pasar, tetapi pelaku pasar masih terlihat akan melakukan re-positioning dimana mereka akan kembali mengisi portofolio mereka disaat semua instrument berada pada Retracement yang baik untuk diperdagangkan kembali.
sementara parlemen Yunani telah melakukan voting dan sepakat dengan mengesahkan paket program penghematan terbaru yang pada akhirnya nanti untuk mendapatkan bailout internasional.
Namun demikian ketidakpastian mengenai kapan bailout itu segera terealisasi, nampak masih terus membayangi pergerakan mata uang tunggal.
para investor tampak cemas seiring menanti kepastian apakah pemerintah AS akan sepakat dengan Konggres untuk memangkas anggaran belanja dan menaikkan pajak guna menutup defisit fiskal senilai lebih dari US$ 600 miliar atau justru sebaliknya.

Visit : Moment EUR/USD Menunjukan Pola Bearish


0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Djaloe Inc Visit Forex Trading My Smart Fx